Download Kitab Ushul Fiqh PDF, Terjemah Mabadi 'Awaliyah
TAMAN BACA - Download
kitab Ushul Fiqh PDF terjemah bahasa Indonesia. Kitab usul fiqh terjemahan
kitab Mabadi 'Awaliyah.
Pengantar Penerjemah
Bismillahirrahmanirrahim
Puji Syukur yang tak terhingga, teruntuk Allah ‘Azza wa Jalla. Sholawat dan Salam tercurahkan selalu
kehadirat baginda alam, yakni nabi
Muhammad Saw.
Berkat Rahmat dan ‘Inayah Allah Swt. Kami menulis terjemahan kitab "Mabadi 'Awwaliyyah" karya Syaikh 'Abdul Hamid Hakim, yang didalamnya membahas tentang Ushul Fiqh dan Qaidah-qaidah Fiqhiyyah.
Kitab ini merupakan dasar-dasar dari ushul Fiqh madzhab
Syafi’i, dan juga terdapat 40 Qaidah
Fiqhiyyah, sebagai dasar penentuan hukum
Fiqih bagi Madzhab Syafi’i. Oleh karena itu, kami berusaha menyajikan
buku ini agar lebih mudah dicerna, dihayati dan diamalkan oleh semua lapisan
umat islam, terutama para santri atau
pelajar di pondok-pondok pesantren yang ingin mengkaji Ushul Fiqh madzhab Imam Syafi’i.
H. Sukanan, S.Pd.I & Ust. Khairudin
Download kitab Ushul Fiqh PDF, di bawah ini linknya: